Home » » EFEK MARQUEE / TEKS BERJALAN

EFEK MARQUEE / TEKS BERJALAN

Maksudnya adalah efek yang berfungsi untuk membuat text berjalan baik dari atas ke bawah.dari bawah keatas,dari kanan ke kiri atau dari kiri ke kanan.
Marguee ini biasa digunankan dalam blog karena sifatnya yang atraktif dan dinamis,sehingga akan menarik perhatian pengunjung blog.
Sebenarnya efek marquee selain dalam bentuk text dapat juga digunakan dalam bentuk gambar,maksudnya gambar yang berjalan.
Bagai mana cara membuatnya.? Mari kita belajar bersama-sama.....

 I.Marquee dengan text




<MARQUEE align="center" direction="right" height="50" scrollamount="2" width="80%">
SELAMAT DATANG DI PRAPATAN KERTEK SIMPLE BLOG
</MARQUEE>









SELAMAT DATANG DI PRAPATAN KERTEK SIMPLE BLOG




Ket :
  • align               : Letak Text 
  • direction        : Arah  gerakan text
  • height            : Tinggg blok text
  • Widht           : Lebar blok text
  • Title              : Text / Isi pesan
  • Scrollmount  : Kecepatan gerak text dalam ukuran px ( pixel )
  • Bgcolor        : Backpround
  • Behavior      : Cara gerak text

II.Marquee Dengan Variasi Gerakan




<MARQUEE align="center" direction="left" height="50" scrollamount="3" width="80%" behavior="alternate">


SELAMAT DATANG DI PRAPATAN KERTEK SIMPLE BLOG

</MARQUEE>










SELAMAT DATANG DI PRAPATAN KERTEK SIMPLE BLOG





III.Marquee Dengan Link



<marquee direction="up" onmouseover="this.stop()" onmouseout="this.start()" scrollamount="2" align="left" width="100%" height="200">
1.<a href="http://www.prapatankertek.co.cc/2010/04/setting-blog.html"> Setting Blog</a><br />
2.<a href="http://www.prapatankertek.co.cc/2010/04/cara-posting-artikel-ke-dalam-blog_03.html"> Cara Posting Artikel </a><br />
3.<a href="http://www.prapatankertek.co.cc/2010/04/blog-cantik-dg-slide-foto-pribadi_04.html"> Blog Cantik dg Slide Foto Pribadi</a><br />
4.<a href="http://www.prapatankertek.co.cc/2010/04/mengenal-dasar-dasar-css.html"> Mengenal Dasar-Dasar CSS</a><br />
5.<a href="http://www.prapatankertek.co.cc/2010/04/hallo-ketemu-lagi.html"> Pasang Flash Clock/Jam</a><br />
6.<a href="http://www.prapatankertek.co.cc/2010/04/pasang-led-scroller.html"> Pasang led Scroller</a><br />
7.<a href="http://www.prapatankertek.co.cc/2010/04/upload-gambar-dalam-potingan.html"> Upload Gambar dalam Postingan</a><br />
8.<a href="http://www.prapatankertek.co.cc/2010/04/kode-warna-yang-terpilih.html"> Kode Warna</a><br />
9.<a href="http://www.prapatankertek.co.cc/2010/04/what-its-seo.html"> What it's SEO</a><br />
10.<a href="http://www.prapatankertek.co.cc/2010/04/seo-system-for-website-blog.html"> SEO System for Website / Blog</a><br />
</marquee>









1. Setting Blog
2. Cara Posting Artikel
3. Blog Cantik dg Slide Foto Pribadi
4. Mengenal Dasar-Dasar CSS
5. Pasang Flash Clock/Jam
6. Pasang led Scroller
7. Upload Gambar dalam Postingan
8. Kode Warna
9. What it's SEO
10. SEO System for Website / Blog


Sampai sini dulu,Untuk Marquee dengan gambar akan kita bahas pada postingan berikutnya
Selamat Mencoba dan Semoga Berhasil..
Bagikan artikel via :

2 komentar:

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. PRAPATAN KERTEK - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger