Home » » Cara Copy Halaman Monitor

Cara Copy Halaman Monitor

Untuk ilustrasi postingan kita sering  menampilkan gambar yang berasal dari halaman web.Ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk memperoleh gambar tersebut,misalnya : copy dari monitor,maupun download langsung dari web.
Gambar dari web biasanya tercantum tulisan nama web tersebut,jika gambar tersebut kita pasang pada blog maka kita jadi ketahuan kalau gambar yang kita pasang mengambil dari web milik orang lain.
Alangkah lebih baik jika gambar yang kita tampilkan pada blog kita adalah milik kita sendiri.

Pada postingan  kali ini saya akan berbagi cara mengcopy gambar halaman web / monitor dengan menggunakan Adobe Photoshop.
Bagi yang sudah mahir mungkin merupakan hal yang sepele,tapi bagi yang belum tahu cara pengoprasian Adobe Photoshop lain lagi urusanya....Nah tulisan ini khusus saya sampaikan bagi yang ingin belajar Photoshop.

Langkah-langkahnya adalah sbb :
1.Buka program Adobe Photoshop komputer kita.
2.Pilih menu file,klik new,klik oke.
















3.Buka halaman yang akan kita copy.Kita ambil contoh halaman Prapatan Kertek Simple Blog















4.Tekan Control dan Print Scrine ( Ctrl + Prt Scr ) pada keyboard komputer.
5.Buka lagi Adobe Photoshopnya,lalu tekan Control dan V ( Ctrl + V )
   maka akan muncul halaman yang tadi kita copy pada layar  Adobe Photoshop.















6.Atur ukuran gambar dengan klik menu Image,pilih Size.
7.Simpan gambar,menu file,..save for web.















Langkah di atas untuk membuat copy halaman penuh,jika yang akan kita tampilkan hanya sebagian dari halaman web maka caranya sama hanya pada langkah no.6 kita gunakan crop tool sbb :
8.Pilih tool crop ,atur potongan gambar sesuai kebutuhan jika sudah cocok,klik tanda centang.
















Atur besar gambar dengan drag garis tepi crop tool lalu klik tanda centang.
Untuk membuat ukuran gambar klik file pilih seve for web atur ukuran gambar dengan size pada kotak kanan bawah.















Gambar siap di upload......

Semoga bermanfaat...!!!
Bagikan artikel via :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. PRAPATAN KERTEK - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger